Konsumsi serat
Serat menjadi salah satu komponen penting untuk membantu menurnukan kolesterol.
Karena itu, orang dewasa disarankan paling tidak makan 30 gram serat perhari.
Konsumsilah sayur-sayuran, buah-buahan dan juga biji-bijian seperti gandum, kacang dan lain-lain untuk membantu menurunkan kadar kolesterol kamu.
View this post on Instagram
Source | : | kompas |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR