Agar Kenyang Lebih Lama saat Puasa, Makan 5 Makanan Ini saat Sahut

Aziz Gancar Widyamukti Senin, 3 Mei 2021 | 19:00 WIB
Oats (Photo by Juliet King from Pexels)

BolaStylo.com - Menjalankan ibadah puasa saat Ramadan memiliki beragam manfaat untuk tubuh kita selain mendapatkan pahala.

Sebuah penelitian membuktikan bahwa efek kesehatan puasa Ramadan tergantung pada durasi puasa dan kondisi cuaca di berbagai negara.

Sedangkan berberapa studi mengklaim, bahwa puasa dapat membantu membuat berat badan turun drastis.

Untuk mengatasinya, kita perlu memperhatikan asupan selama berpuasa untuk menjaga kesehatan.

Baca Juga: Benarkah Puasa Bisa Tingkatkan Imunitas Tubuh, Ini Penjelasan Dokter

Salah satu cara untuk menjaga asupan makanan selama berpuasa adalah mengatur menu makan saat sahur.

Dengan menu makan yang tepat, puasa tidak akan membuat berat badan Anda turun drastis.

Selain itu, Anda juga tidak akan mudah ketika menjalani puasa hampir satu hari penuh.

Dilansir dari Tribun Wow, berikut ini beberapa makanan yang baik dikonsumsi untuk sahur:

1. Oats

Terbuat dari gandum utuh, oats mudah ditemukan di swalayan.



Source : Tribun Wow
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan