Hindari Jenis Makanan Ini Sebelum Tidur, Bahayanya Kelewatan!

Sumakwan Wikie Riaja Senin, 16 Agustus 2021 | 18:45 WIB
Ilustrasi proses penanganan makanan sebelum memasak di rumah (Dok. Shutterstock)

BolaStylo.com - Sebagian orang memilih untuk mengonsumsi makanan sebelum tidur padahal hal tersebut tidak baik untuk kesehatan tubuh.Menjaga pola makan yang baik pasti tidak disarankan mengonsumsi makanan sebelum tidur.Pasalnya selain takut berat badan naik, hal itu juga beresiko menimbulkan penyakit berbahaya.Apalagi makanan yang dikonsumsi mengandung nutrisi yang tidak sehat dengan tingkat kalori dan juga lemak yang tinggi.

Baca Juga: Stop 6 Kebiasaan Sepele Ini! Bisa Melemahkan Sistem kekebalan TubuhNamun bagi anda yang ingin mengonsumsi makanan sebelum tidur agar dapat menghindari beberapa jenis makanan berikut.Susu

manfaat minum susu pada anak
Sebagian orang memilih mengonsumsi susu sebelum tidur agar mendapatkan manfaat baik dari jenis minuman ini.Pasalnya, susu dikenal dengan tinggi kalsium yang bermanfaat menjaga kesehatan tulang, mata, imunitas, kekuatan otot dan fungsi otak serta tumbuh kembang anak.Namun, tahukah anda jika susu memiliki sifat buruk untuk menimbulkan masalah pencernaan.Tapi anda tidak perlu khawatir karena susu dapat digantikan dengan minuman protein bebas laktosa.

Baca Juga: Hobi Makan Junkfood, Eden Hazard Gagal Ikuti Diet Brilian Lionel Messi



Source : Healthline,Nakita
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan